Tutorial Cara Tips Cara Beternak Kambing Etawa - Belajar Bersama

Kambing etawa adalah kambing yang memiliki postur tubuh yang besar,selain untuk di peras sususnya dan di konsumsi dagingnya jenis kambing ini juga sudah banyak di ternak oleh para warga,di karena untuk penjualan kambing etawa tidak berbeda jauh dengan kambing jawa 
beternak kambing etawa memang bisa menjadi usaha yang menjanjikan yang harus di lakukan adalah,telaten sabar dan memperhatikan kambing etawa dengan baik
Dan yang perlu anda ketahui nilai harga jual kambing etawa ini /ekornya bisa mencapai 4-5 juta,mendengar harganya saja sudah bikin deg-deg gan tapi sebelum terjun ke bisnis ini sebaiknya kita persiapkan mental,visi dan informasi untuk prospek kedepannya supaya tidak berhenti di tengah perjalanan di antaranya adalah;

  • Melihat visi kedepan dengan pasar yang kita tuju apakan kambing etawa yang kita jual untuk di ambil dagingnya,susunya atau di ternak kembali
  • Cari informasi sebanyak mungkin kepada orang yang lebih dulu menggeluti bisnis ini dengan begitu kita tidak akan kesulitan beternak kambing jenis etawa ini
  • Untuk pemula mengenai anggaran sebaiknya jangan terlalu banyak mengeluarkan uang belajarlah terlebih dahulu,dan untuk membeli indukan sebaiknya dari peternak yang sudah terpercaya dan indukan kambing sudah mempunyai trah bagus


Setelah memahami semua yang sudah di jelaskan tadi baru kita bisa memelihara kambing etawa,pada dasarnya memelihara kambing itu sangatlah mudah untuk di lakukan bagi yang pemula dan ingin beternak kambing kami akan berikan sedikit informasi seperti;

Pemilihan Bibit Etawa 

Kambing yang bagus untuk di ternak dan supaya bisa menghasilkan keturunan yang bagus kita harus bener-bener jeli dalam memilih bibit kambing etawa di antaranya adalah;
  • Kambing etawa pejantan;memiliki punggung yang lurus,tubuh yang besar dan gagah,kaki yang besar kokoh,yang sudah berumur 1,5tahu
  • Indukan yang bagus mempunyai ciri-ciri;bertubuh tegak perfex,jinak,mempunyai kaki yang lurus besar,berputing dua buah,tumit cenderung tinggi dan juga harus sehat
  • Dan sesudah kambing tiba di lokasi kandang yang baru berikanlah vitamin untuk mencegah penyakit karena dalam proses adaptasi kandang dan lingkungan yang baru kambing cenderung tidak mau makan

Pelaksanaan Kandang

Kandang paling sederhana adalah kandang berupa kandang komunal yang dalam satu ruangan berisi 10 ekor kambing dengan ukuran sekat-sekat antara 4mx4m
di berikan kandang ini untuk memudahkan pengawasan dalam beternak kambing 
Kita menggunakan skat skat kandang untuk memudahkan pemberian pakan pada kambing etawa,
maka kemudian pada umumnya para peternak kambing membuat skat untuk memisahkan antara kambing indukan, kambing dewasa, dan kambing jantan,Kenapa kambing jantan harus dipisah sendiri?
berhubungan dengan kebiasaan dan siklus birahi kambing etawa yang hanya mengalami masa subur sekali dalam sebulan maka idealnya kambing jantan haruslah dipisah dari kambing betina.

Kandang untuk kambing etawa harus terkena sinar matahari di pagi hari yang cukup,bersih,dan jauh dari rumah, 

Untuk ruangan kambing etawa biasanya menggunakan ukuran 1,5x2 meter dengan tinggi tempat pakan 60cm dengan ukuran ruangan tersebut bisa di isi 2 indukan kambing etawa

Pakan

beternak kambing etawa memang bisa menjadi usaha yang menjanjikan yang harus di lakukan adalah,telaten sabar dan memperhatikan kambing etawa dengan baik
Pakan yang diberikan harus cukup protein, karbohidrat, vitamin dan mineral,Pada dasarnya ada dua macam makanan kambing, yaitu; hijauan,berbagai jenis rumput,dan makan tambahan,berasal dari kacang-kacangan, tepung ikan, bungkil kelapa, vitamin dan mineral. 

Untuk jenis hijauan makanan ternak dapat saya sebutkan berdasar pengalaman saya dan para peternak yang telah memelihara kambing jenis etawa dan berdasar para nara sumber para petani banyak sekali macam untuk beberapa jenis hijauan makanan kambing akan saya sebutkan di antaranya adalah;

  • KaliandraDadap
  • Glagahan
  • Rumput Gajah,rumput liar yang ada di sawah
  • Daun Nangka,Daun Singkong ( beserta singkongnya )
  • Daun Ketul sapi
  • Jagung Muda beserta pohonnya
  • Daun Sengon ,MahoniDaun Waru Rengis
  • Daun rereside.
Kemudian untuk beberapa makanan tambahanseperti:Polar,Bungkil,Gula Jawa,Singkong,Buah nangka (hijau)kulit kedelai.dll

Cara pemberiannya :

Diberikan 2 kali sehari (pagi dan sore),sedang untuk volume kira kira berat rumput 10% dari berat badan kambing, berikan juga air minum 1,5 � 2,5 liter per ekor per hari, dan rumput-gajah garam berjodium secukupnya.

Untuk kambing bunting, induk menyusui, dan pejantan yang sering dikawinkan perlu ditambahkan makanan penguat dalam bentuk bubur sebanyak 0,5 � 1 kg/ekor/hari.Pakan tambahan berguna untuk memenuhi kebutuhan mineral dan meningkatkan nafsu makan. 

Selain itu, pakan tambahan ini bermanfaat untuk menutupi kekurangan zat gizi yang terdapat pada hijauan. Sumber pakan tambahan berupa campuran mineral
(mineral mix) dari garam dapur, kapur, dan premix